Terwujud

Mengubah Ukuran (Kecil-Besar) Gambar tanpa Mengurangi Kualitasnya



Jika bermanfaat, Mohon di Share ya !, jika ada unek-unek komen aja
Image atau Gambar adalah file pendukung yang bisa anda tempatkan pada posisi tengah, samping atau dibawah artikel blog. Fungsi dan tujuan utama gambar adalah sebagai pendukung tulisan agar judul tulisan anda semakin menarik dan mudah untuk dipahami.

Namun, tidak semua tulisan memerlukan gambar, seperti blog yang bertemakan Makalah (www.anekamakalah.com) atau yang lainnya, maka dari itu fungsi gambar tentu akan membantu sekali jika konten artikel tersebut memang membutuhkan bantuan gambar.

Banyak cara yang bisa anda lakukan untuk mengubah ukuran gambar, baik itu memperbesar atau memperkecil ukurannya, namun ternyata ada trik mudah dan simple yang bisa anda lakukan tanpa harus mengedit dengan bantuan software atau via online.

Namun cara ini hanya bisa dilakukan jika gambar itu diupload di platform blogger, sedangkan untuk platform wordpress saya belum mengetahuinya.

Klik Gambar untuk melihat ukuran aslinya
Image-Terwujud-Cara

Lalu apa kelebihannya?
Pada umumnya pengubahan gambar bisa secara otomatis dilakukan dengan menukar ukuran width (lebar) dan height (tinggi), akan tetapi pada beberapa blog responsive gambar tersebut tidak bisa menyesuaikan ukuran pada gambarnya (berbeda dengan template blog ini, sebab sudah didesain sebagus mungkin). Namun, dengan merubah satu kode saja, maka gambar anda bisa membesar dan mengecil dengan kualitas yang sama dan ukuran gambar juga secara otomatis sesuai jika berada pada blog responsive.

Tentu ada kekurangannya, apa itu?
Kekurangannya hanya pada proses pembesaran gambar. Besarnya gambar yang ingin dibuat tergantung dengan ukuran aslinya, sebab dengan cara ini gambar tidak akan berfungsi jika ukurannya 300x300 dan akan dirubah menjadi 600x600, sebab ukuran aslinya tidak begitu. Jika demikian, maka jalan satu-satunya adalah dengan menambahkan -c pada akhir angka seperti s1600-c.

Terus, bagaimana caranya?
Caranya cukup sederhana, anda hanya mengubah kodenya saja seperti contoh di bawah ini.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgOhRUgEKBviIfNMxeUrMHvLmMjTljTajWtL1G6n_EFks1G1AYBGWcijhi52bTp7oV7_96L0tNNd6P9Ap__kiQQfIFI4KW0-27Ar6VAnwpoFisL4e-Ff6QvYuGCRT8E_aG2UuWnNETf6vpy/s1600/Terwujud.jpg

Bisa menjadi (rubah ukuran sesuai keinginan anda)

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgOhRUgEKBviIfNMxeUrMHvLmMjTljTajWtL1G6n_EFks1G1AYBGWcijhi52bTp7oV7_96L0tNNd6P9Ap__kiQQfIFI4KW0-27Ar6VAnwpoFisL4e-Ff6QvYuGCRT8E_aG2UuWnNETf6vpy/s800/Terwujud.jpg

Membuat besar dari ukuran asli (warna akan buram)

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgOhRUgEKBviIfNMxeUrMHvLmMjTljTajWtL1G6n_EFks1G1AYBGWcijhi52bTp7oV7_96L0tNNd6P9Ap__kiQQfIFI4KW0-27Ar6VAnwpoFisL4e-Ff6QvYuGCRT8E_aG2UuWnNETf6vpy/-c/Terwujud.jpg
Keterangan:
- Kode Merah merupakan kode tambahan, dan kode itu secara otomatis muncul saat anda mengupload gambar, dan kode itulah inti dari perubahan bentuk gambar. Umumnya kode s1600 merupakan kode yang menunjukkan jika gambar tersebut sesuai aslinya, dan jika ukuran aslinya besar sekali, maka anda bisa memperkecil gambar dengan merubah ukurannya.

- Misalnya pada gambar yang di atas, adalah gambar yang saya ubah ukurannya menjadi kecil, saya hanya merubahnya dari s1600 menjadi s300. anda bisa merubahnya sesuai dengan seberapa besar/kecil ukuran gambar yang akan anda rubah.

- Pada kode warna biru (-c) adalah kode untuk memperbesar dari ukuran aslinya, jika ukuran aslinya 300x300, maka anda bisa memperbesar menjadi 1000x1000 (tapi gambarnya sedikit kabur). Coba anda cek alamat gambar ini (lihat ukuran asli dan yang telah dibesarkan):
Asli: https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgOhRUgEKBviIfNMxeUrMHvLmMjTljTajWtL1G6n_EFks1G1AYBGWcijhi52bTp7oV7_96L0tNNd6P9Ap__kiQQfIFI4KW0-27Ar6VAnwpoFisL4e-Ff6QvYuGCRT8E_aG2UuWnNETf6vpy/s16000/Terwujud.jpg

Besar: https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgOhRUgEKBviIfNMxeUrMHvLmMjTljTajWtL1G6n_EFks1G1AYBGWcijhi52bTp7oV7_96L0tNNd6P9Ap__kiQQfIFI4KW0-27Ar6VAnwpoFisL4e-Ff6QvYuGCRT8E_aG2UuWnNETf6vpy/-c/Terwujud.jpg
Untuk ukuran gambar yang diperkecil atau diperbesar tidak akan mempengaruhi kualitas gambar (jika ukuran asli melebihi ukuran yang mau dibesarkan dan dikecilkan), sebab perubahan bentuk gambar dengan cara ini tidak dilakukan dengan cara standar, dan perubahannya telah dimodifikasi untuk menampilkan gambar dengan kualitas yang sama.

^^Bagaimana? mudahkan !. Semoga cara Mengubah Ukuran (Kecil-Besar) Gambar tanpa Mengurangi Kualitasnya yang saya jelaskan ini bisa membantu anda dan bermanfaat bagi kita semua. Jika ada yang kurang jelas, mohon diberi tanggapan pada kolom komentar yang tersedia. ^-^


Artikelnya sudah di share, makasih ya !

Mau Artikel Gratis! Silahkan Tulis Email Anda.
Print PDF

You Might Also Like:

Previous
Next Post »

Sudah ada 9 komentar

Saya akan sangat senang jika ada komentar yang membangun, tetapi:

*Jangan komentar SPAM
*Jangan menanam link
*Jangan ada unsur sara, Fornografi dan memojokkan

Komentar yang melanggar akan dimasukkan kedalam daftar SPAM dan tidak akan diijinkan lagi.

Klik dan Copy Icon di bawah:
:) :( hihi :-) :D =D :-d ;( ;-( @-) :P :o -_- (o) :p :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (y) (f) x-) (k) (h) cheer lol rock angry @@ :ng pin poop :* :v 100

By: Terwujud.com
Terima Kasih!!

  1. Gambal dalam sebuah artikel memang sangatlah penting :)

    ReplyDelete
  2. mudah banget yamas cara penyesuaiannya.
    kalau saya sih biasanya pake potoshop

    ReplyDelete
  3. Wah mantep nih tutornya, boleh di praktekan. makasih ilmunya kang.

    ReplyDelete
  4. sederhana ya gan, tapi sangat bermanfaat. ok makasih telah berbagi pencerahan dan salam sahabat blogger.

    ReplyDelete
  5. ini maksud nya mengubah ukuran pixel atau mengubah ukuran lebar panjang gmbar atau ubah ukuran kb gmbar ? :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Kb gambar juga bisa bertambah dan berkurang mbak, coba aja dicek dan dicoba langsung :D

      Delete
  6. merubah ukuran pixel gambar mbak, dan secara otomatis ukurannya pun berubah baik lebar dan tingginya :D

    ReplyDelete
  7. Hahah.. Biasanya cumak dari pencet Small - Medium - Large - Xtra Large doank.. :D

    ReplyDelete
  8. terima kasih pak, sangat membantu sekali. merubah kecil besar dari custom blog tetap loading gambar berat, tapi dengan cara diatas saya sudah cek alhamdulillah loading gambar jadi ringan dan lulus speed insigh.. trims ya

    ReplyDelete
Copyright © 2014 Terwujud.com - All Rights Reserved